DOS kepanjangan dari Disk Operating System merupakan sistem
operasi yang digunakan di komputer pribadi, dengan media penyimpanan berupa
disk (sebelum adanya hardisk) atau dikenal dengan nama disket.
Sistem
operasi DOS menggunakan CUI (Character User Interface) atau antarmuka dengan
pengguna berbasis text dan saat ini telah tergantikan/diperbaharui dengan
adanya windows versi 9x, Me, 2000, XP, dan sebagainya yang berbasiskan GUI
(Grapical User Interface).
Sistem
operasi ini juga bersifat single-tasking (hanya dapat menjalankan satu program
pada satu waktu saja), menjalankan prosesor pada modus real (real mode), dan
hanya dapat mendukung satu pengguna dalam satu waktu (single user).
Sejarah
Perkembangan DOS
DOS 1.0
PC-DOS 1.0 merupakan versi DOS pertama kali yang dibuat oleh Microsoft Corp. yang hak ciptanya dibeli oleh IBM Corp. Dimana kumunculan DOS ini dihubungkan dengan permintaan IBM atas pembuatan komputer PC pertama yang bernama IBM-PC.
DOS 1.0
PC-DOS 1.0 merupakan versi DOS pertama kali yang dibuat oleh Microsoft Corp. yang hak ciptanya dibeli oleh IBM Corp. Dimana kumunculan DOS ini dihubungkan dengan permintaan IBM atas pembuatan komputer PC pertama yang bernama IBM-PC.
Versi
DOS ini masih sangat sederhana dan kemampuanya terbatas. Oleh sebab itu
diperbaiki dengan diterbitkanya versi 1.1 . Pada versi perbaikan ditambahkan
kemampuan untuk mengakses disk drive dengan kapasitas 320KB.
DOS
2.0
Produk PC-DOS 2.0 yang dikeluarkan pada bulan Maret 1983 bersama munculnya komputer baru bernama PC/XT dari IBM. Karena versi 2.0 mempunyai beberapa kesalahan ( bug ), maka diperbaiki pada versi 2.10. Pada akhir tahun 1983, pihak Microsoft selaku pembuat DOS sebenarnya (yang lisensinya dibeli IBM), juga mengeluarkan versi yang diberi nama MS-DOS 2.11.
Produk PC-DOS 2.0 yang dikeluarkan pada bulan Maret 1983 bersama munculnya komputer baru bernama PC/XT dari IBM. Karena versi 2.0 mempunyai beberapa kesalahan ( bug ), maka diperbaiki pada versi 2.10. Pada akhir tahun 1983, pihak Microsoft selaku pembuat DOS sebenarnya (yang lisensinya dibeli IBM), juga mengeluarkan versi yang diberi nama MS-DOS 2.11.
Berbeda
dengan PC-DOS 2.10, disini terdapat perintah yang tidak terdapat pada PC-DOS,
yaitu perintah COUNTRY yang berguna untuk mengeset operasi tunggal dan jam yang
berlaku pada suatu negara.
DOS
3.0
Seiring dengan dimunculkannya komputer jenis PC-AT (Advanced Technology) tahun 1984, telah diterbitkan PC-DOS 3.0 dan MS-DOS 3.05. Dimana versi ini mendukung pemakaian disk drive kapasitas 1.2 MB dan pemakaian disk memori yang disebut Virtual Disk atau RAM Disk dengan menggunkan extended memory yang mana belum dapat dipakai langsung oleh DOS versi ini.
Seiring dengan dimunculkannya komputer jenis PC-AT (Advanced Technology) tahun 1984, telah diterbitkan PC-DOS 3.0 dan MS-DOS 3.05. Dimana versi ini mendukung pemakaian disk drive kapasitas 1.2 MB dan pemakaian disk memori yang disebut Virtual Disk atau RAM Disk dengan menggunkan extended memory yang mana belum dapat dipakai langsung oleh DOS versi ini.
DOS
3.1
Karena pada versi 3.0 ada sedikit bug, maka pada Maret 1985, secara bersamaan pihak IBM dan Microsoft mengeluarkan versi baru mereka yaitu PC-DOS 3.1 dan MS-DOS 3.1. Kelebihan versi ini adalah mendukung pemakaian sistem jaringan komputer (network).
Karena pada versi 3.0 ada sedikit bug, maka pada Maret 1985, secara bersamaan pihak IBM dan Microsoft mengeluarkan versi baru mereka yaitu PC-DOS 3.1 dan MS-DOS 3.1. Kelebihan versi ini adalah mendukung pemakaian sistem jaringan komputer (network).
DOS
3.2
Pada akhir tahun 1985, pihak IBM memperkenalkan komputer jinjing (laptop), untuk mendukung pengoperasiannya dikeluarkan PC-DOS 3.2 yang mampu memanfaatkan disk drive dengan ukuran 3.5 inci ukuran 720 KB yang biasanya dipakai pada komputer laptop. Dan Microsoft mengeluarkan versi yang sama pada bulan Januari tahun berkut.
Pada akhir tahun 1985, pihak IBM memperkenalkan komputer jinjing (laptop), untuk mendukung pengoperasiannya dikeluarkan PC-DOS 3.2 yang mampu memanfaatkan disk drive dengan ukuran 3.5 inci ukuran 720 KB yang biasanya dipakai pada komputer laptop. Dan Microsoft mengeluarkan versi yang sama pada bulan Januari tahun berkut.
DOS
3.3
Pada pertengahan tahun 1987, dikeluarkan PC-DOS 3.30 dan MS-DOS 3.30, yang mana merupakan DOS yang paling banyak pemakainya di Indonesia, karena pada saat itu kita sedang gencar-gencarnya belajar komputer. Hingga kini masih banyak pemakai komputer yang menggunkan DOS versi ini. Kemampuan barunya adalah dapat mengakses hard disk sebanyak 30MB.
Pada pertengahan tahun 1987, dikeluarkan PC-DOS 3.30 dan MS-DOS 3.30, yang mana merupakan DOS yang paling banyak pemakainya di Indonesia, karena pada saat itu kita sedang gencar-gencarnya belajar komputer. Hingga kini masih banyak pemakai komputer yang menggunkan DOS versi ini. Kemampuan barunya adalah dapat mengakses hard disk sebanyak 30MB.
Sebenarnya
di Eropa dan Amerika, versi ini mendapat saingan ketat dari sistem operasi baru
yaitu OS/2 (Operating System 2) yang kusus diciptakan untuk pemakai komputer
PS/2 (Personal System 2), namun karena keadaan OS/2 terjepit antara kemampuan
DOS dan UNIX, maka OS/2 jumlah pemakainya stingkat dibawah DOS.
DOS
4.0
Pada bulan Juli 1988 terbit PC-DOS 4.0 dan beberapa bulan berikutnya tepatnya Desember, terbit versi perbaikannya PC-DOS 4.01 dan MS-DOS 4.01. Disini ada fasilitas baru yang dinamakan program Shell untuk mengontrol kerja komputer dengan sistem menu, dan dikenalkan sistem label serial number untuk disk yang baru diformat.
Pada bulan Juli 1988 terbit PC-DOS 4.0 dan beberapa bulan berikutnya tepatnya Desember, terbit versi perbaikannya PC-DOS 4.01 dan MS-DOS 4.01. Disini ada fasilitas baru yang dinamakan program Shell untuk mengontrol kerja komputer dengan sistem menu, dan dikenalkan sistem label serial number untuk disk yang baru diformat.
Mulai
versi ini ukuran file sistem DOS seperti IBMBIO.COM/ IO.SYS, IBMDOS.COM/
MSDOS.SYS, dan COMMAND.COM pada satu disket makin membengkak, menjadikan sempit
ruang disket itu sendiri. Karena itu,lebih baik menggunkan disket dengan
kapasitas 360 KB.
DOS
5.0
Pertengahan tahun 1991 muncul PC-DOS 5.0 dan MS-DOS 5.0. Pada versi ini, pemakaian memori yang semula masih agak membingungkan telah diperbaiki, disamping penambahan fasilitas program bantu yang mana merupakan kerja sama dengan perusahaan Central Point Inc. pembuat program MIRROR, UNDELETE dan UNFORMAT.
Pertengahan tahun 1991 muncul PC-DOS 5.0 dan MS-DOS 5.0. Pada versi ini, pemakaian memori yang semula masih agak membingungkan telah diperbaiki, disamping penambahan fasilitas program bantu yang mana merupakan kerja sama dengan perusahaan Central Point Inc. pembuat program MIRROR, UNDELETE dan UNFORMAT.
DOS
6.0
Pada bulan Maret 1993, Microsoft memperkenalkan MS-DOS 6.0. Mulai versi ini pemakaian PC-DOS semakin berkurang, dimana semua pemakai komputer lebih cenderung memakai MS-DOS daripada PC-DOS, ini dikarenakan versi dari Microsoft lebih luwes untuk digunakan pada berbagai PC, dibandingkan PC-DOS yang beberapa perintahnya hanya jalan bila PC anda buatan IBM murni.
Pada bulan Maret 1993, Microsoft memperkenalkan MS-DOS 6.0. Mulai versi ini pemakaian PC-DOS semakin berkurang, dimana semua pemakai komputer lebih cenderung memakai MS-DOS daripada PC-DOS, ini dikarenakan versi dari Microsoft lebih luwes untuk digunakan pada berbagai PC, dibandingkan PC-DOS yang beberapa perintahnya hanya jalan bila PC anda buatan IBM murni.
Pada
versi ini juga ditambahkan beberapa utility baru dan perintah-perintah
konfigurasi sistem termasuk memori extended memory lebih mudah. Untuk utility
yang ditambahkan sudah terkenal, seperti MSAV (Microsoft Anti Virus) yang
merupakan kerjasama dari CPAV (Central Point Anti Virus), DoubleSpace yang
berguna untuk melipatgandakan isi media penyimpanan dll.
Versi
ini untuk memperbaiki versi 6.0, dimana terdapat perbaikan pada utility
DoubleSpace, dan manajemen memori. Selain itu ada tambahan perintah baru
seperti fasilitas MOVE, dan tampilan daftar file (directory) yang lebih mudah
dibaca.
DOS
6.2
Pada versi ini terdapat perbaikan isi file DOS versi 6.0 dan 6.2, terutama file DOUBLESPACE sudah dihilangkan, karena ada perselisihan dengan pihak pembuat program pemampat data Stacker.
DOS under Microsoft Windows (DOS 7.0 ke atas)
Pada versi ini terdapat perbaikan isi file DOS versi 6.0 dan 6.2, terutama file DOUBLESPACE sudah dihilangkan, karena ada perselisihan dengan pihak pembuat program pemampat data Stacker.
DOS under Microsoft Windows (DOS 7.0 ke atas)
Sejak
diperkenalkanya sistem operasi Microsoft Windows, pemakaian sistem operasi DOS
mulai berkurang, karena tampilan yang lebih menarik (GUI). Tetapi untuk
menjembatani pemakai aplikasi yang masih menggunakan tampilan teks pada DOS,
maka DOS ini masih dipertahankan.
Sebelumnya
Assalamu’alaikum Wr Wb . Selamat pagi,siang,sore,malam ! Kali ini saya akan
mengajak sobat semua untuk membahas tentang MS DOS .
Mengenal
MS DOS – Jika sebelumnya Micro Cyber 2
sudah pernah membahas mengenai pengertian
dan sejarah dos, kali tentang MS-DOS dibawah sistem Microsoft Windows atau
lebih dikenal dengan command prompt. Dimana sebelumnya sudah dijelaskan bahwa
DOS 6.22 dibuat untuk memperbaiki isi file DOS versi 6.0 dan 6.2, terutama file
doublespace sudah dihilangkan.
Utilitas
MS-DOS
1. Drivespace
untuk mengkompresi disk dan digunakan untuk menyimpan informasi untuk file yang dikompres dalam format yang berbeda, sehingga kapasitasnya minimal menjadi dua kali sebelumnya.
2. Scandisk
untuk mendiagnosa dan memperbaiki disk yang rusak baik dikompressi atau tidak. Memperbaiki crosslink dan cluster yang hilang serta memperbaiki kerusakan pisik disk.
3. Smartdrive
untuk mempercepat proses kerja sistem khususnya pada saat pengolahan file atau data-data pada harddisk.
4. Defrag
untuk menata ulang letak file dan direktori agar sistem operasi dapat lebih cepat dalam menemukan pencarian suatu data dalam suatu file.
1. Drivespace
untuk mengkompresi disk dan digunakan untuk menyimpan informasi untuk file yang dikompres dalam format yang berbeda, sehingga kapasitasnya minimal menjadi dua kali sebelumnya.
2. Scandisk
untuk mendiagnosa dan memperbaiki disk yang rusak baik dikompressi atau tidak. Memperbaiki crosslink dan cluster yang hilang serta memperbaiki kerusakan pisik disk.
3. Smartdrive
untuk mempercepat proses kerja sistem khususnya pada saat pengolahan file atau data-data pada harddisk.
4. Defrag
untuk menata ulang letak file dan direktori agar sistem operasi dapat lebih cepat dalam menemukan pencarian suatu data dalam suatu file.
Organisasi
File Pada Disk
Pada disket standar DOS, daerah pada disket dibagi menjadi 4 daerah utama, yakni:
Pada disket standar DOS, daerah pada disket dibagi menjadi 4 daerah utama, yakni:
1.
Boot Sector
Daerah pertama dari disk (sector no.0) yang selalu diakses pada saat pembacaan disk, berisikan keterangan jenis disk dan program untuk proses boot komputer.
2. Root Directory
Daerah yang berisikan daftar nama file.
3. FAT ( File Allocation Table)
Daerah berisi peta yang mengatur sekaligus menyimpan letak beserta alamat data dari file pada disket.
4. Data Area
Daerah berisikan data-data dari file yang tercatat pada Root Directory.
Daerah pertama dari disk (sector no.0) yang selalu diakses pada saat pembacaan disk, berisikan keterangan jenis disk dan program untuk proses boot komputer.
2. Root Directory
Daerah yang berisikan daftar nama file.
3. FAT ( File Allocation Table)
Daerah berisi peta yang mengatur sekaligus menyimpan letak beserta alamat data dari file pada disket.
4. Data Area
Daerah berisikan data-data dari file yang tercatat pada Root Directory.
Baik
disket atau harddisk didalamnya terdapat sebuah daftar file (root directory)
yang berisikan nama file (berkas/arsip). Dimana untuk membedakannya diperlukan
penamaan unik, yaitu diberikab identitas ( name ) dan perluasan (extention).
Setiap
file maksimal terdiri dari 11 karakter, dimana terdiri dari nama file yang
jumlahnya karakternya antara 1 s/d 8, dan perluasan yang jumlah karakternya
antara 1 s/d 3. Untuk keduanya dipisahkan dengan karakter titik (.) . Berikut
contoh nama file yang diperbolehkan
Memulai
DOS dan Proses Booting
Untuk memulai sistem operasi DOS nyalakan komputer (Booting) anda dengan dua cara yakni :
Untuk memulai sistem operasi DOS nyalakan komputer (Booting) anda dengan dua cara yakni :
1. Cold Boot, proses boot untuk pertama
kali saat power komputer belum dinyalakan atau ditekan tombol reset pada cpu
komputer. Pada proses ini terjadi perhitungan memori dan pemeriksaan kesiapan
peralatan komputer.
2. Warm Boot, proses boot yang terjadi saat komputer masih menyala. Proses ini dilakukan dengan menekan tombol dan tidak terjadi perhitungan memori.
2. Warm Boot, proses boot yang terjadi saat komputer masih menyala. Proses ini dilakukan dengan menekan tombol dan tidak terjadi perhitungan memori.
Bila
disk komputer yang digunakan untuk boot tidak mengandung file sistem DOS, maka
akan ditampilkan pesan :
–
Non-System disk or disk error
– Replace and strike any key when ready.
atau pesan yang sejenisnya. Tetapi bila disk anda berisikan file sistem DOS, maka akan ditampilkan pesan memulai pemuatan sistem operasi ke memori komputer, seperti berikut:
– Replace and strike any key when ready.
atau pesan yang sejenisnya. Tetapi bila disk anda berisikan file sistem DOS, maka akan ditampilkan pesan memulai pemuatan sistem operasi ke memori komputer, seperti berikut:
Starting
MS-DOS… atau Starting Windows…
Setelah itu akan ditampilkan pembuat sistem operasi DOS beserta versinya, sebagai contoh :
Setelah itu akan ditampilkan pembuat sistem operasi DOS beserta versinya, sebagai contoh :
Microsoft
(R) MS-DOS (R) Version X.XX
(C) Copyright Microsoft Corp. 1991-199x.
A:\>_
(C) Copyright Microsoft Corp. 1991-199x.
A:\>_
Tepat
dibawahnya adalah petunjuk berupa di drive mana anda aktif sekarang, dan mulai
mengetikkan perintah di posisi kursor saat itu. petunjuk ini dinamakan PROMPT
DOS.
Bila
anda melihat proses diatas, sejak dimasukkanya disket, menyalakan komputer
hingga selesai menset jam. Sebenarnya banyak sekali perintah yang telah
dikerjakan oleh komputer, pekerjaan ini disebut BOOTING.
Singkatnya
pertama-tama komputer akan memeriksa chip memori, dan melaporkan jumlah memori
yang terpasang berupa bilangan dari 0 hingga 640 atau lebih. Kemudian komputer
memeriksa peralatan, bila terdapat kesalahan, maka komputer akan melaporkan
dengan kode atau bunyi tertentu.
Lalu
komputer membaca sector pertama (sector no.0/Boot Sector) dari media
penyimpanan atau harddisk. Dimana didalam sector pertama tersebut berisi
program mengaktifkan file sistem IBMBIO.COM dan IBMDOS.COM (untuk IBM PC-DOS)
atau IO.SYS dan MSDOS.SYS (untuk MS-DOS). Bila kedua file tersebut tidak
diketemukan, maka akan keluar pesan
“Non-system
disk or error disk Replace and strike any key when ready”
Tetapi bila ada, kedua file itu akan diaktifkan dan dipindah ke memori, dimana file-file tersebut selanjutnya akan dijalankan oleh komputer. Kemudian baru mencari file COMMAND.COM, dimana file terakhir ini berisikan perintah INTERNAL DOS yang akan mengendalikan komputer. Proses selanjutnya adalah proses pengisian tanggal dan jam bila tidak ditemukan file AUTOEXEC.BAT
Tetapi bila ada, kedua file itu akan diaktifkan dan dipindah ke memori, dimana file-file tersebut selanjutnya akan dijalankan oleh komputer. Kemudian baru mencari file COMMAND.COM, dimana file terakhir ini berisikan perintah INTERNAL DOS yang akan mengendalikan komputer. Proses selanjutnya adalah proses pengisian tanggal dan jam bila tidak ditemukan file AUTOEXEC.BAT
Berikut
ini contoh sebuah tampilan lingkungan kerja sistem operasi MS-DOS yang berada
dibawah sistem operasi Microsoft Windows XP.
sumber:
http://microcyber2.blogspot.co.id/2014/03/pengertian-dan-sejarah-dos.html
dan
Sejarah dan Perkembangan Sistem
Operasi
Sejarah
dan perkembangan sistem operasi windows dari versi paling awal sampai sekarang – Setiap hari kita menghabiskan waktu di depan layar
komputer atau laptop, dan saat itu kita sering menggunakan salah satu aplikasi
yang paling terkenal. Windows adalah salah satu aplikasi yang ada pada
komputer, laptop atau notebook yang sangat membantu manusia. Windows adalah
sistem operasi yang dibuat oleh Microsoft.
Penemu
Windows untuk pertama kalinya adalah dua orang yang saling bersahabat sejak
kecil yaitu Bill Gates dan Paul Allen. Sejak penemu Windows ini, Windows kini
mengalami perkembangan dari versi yang satu ke versi lainnya dengan kualitas
yang semakin ditingkatkan.
Sistem
operasi Windows merupakan pengembangan dari MS-DOS, sebuah sistem operasi
berbasis modul teks dan command-line atau CLI (Command Line Interface). Windows
merupakan sistem operasi yang menyediakan lingkungan berbasis grafis (Graphical
User Interface (GUI)) dan kemampuan multitasking.
Windows
1.0
Sistem
operasi Windows 1.0 dikeluarkan pada tanggal 20 November 1985 dan diresmikan
pertama kali pada tanggal 10 November 1983 yang dijuluki dengan Windows Graphic
Environment 1.0. Windows 1.0 bukanlah sebuah sistem operasi yang lengkap, namun
hanya memperluas kemampuan MS-DOS dengan tambahan antarmuka grafis berbasis 16-bit.
Windows 1.0 juga memiliki masalah dan kelemahan sama yang dimiliki oleh MS-DOS.
Selain itu, Apple yang menuntut Microsoft membuat Microsoft membatasi
kemampuannya. Sebagai contoh, jendela-jendela di dalam Windows 1.0 hanya dapat
ditampilkan di layar secara “tile” saja, sehingga jendela tersebut tidak dapat
saling menimpa satu sama lainnya. Tentu saja, Windows 1.0 memiliki cukup banyak
kekurangan sehingga belum begitu dikenal di masyarakat.
Windows
2.0
Windows
2.0 mendapatkan keuntungan, karena dapat menggunakan prosesor terbaru pada
tahun itu, yaitu Intel 286 Prosesor, memory yang lebih besar, dan fitur
komunikasi antar aplikasi dengan menggunakan Dynamic Data Exchange (DDE).
Dengan peningkatan dukungan grafis, pengguna sekarang dapat mengatur besar
kecil ukuran jendela dan penambahan dukungan untuk keyboard. Jadinya, kita
dapat menggunakan Windows dengan hanya berbekal keyboard dan juga dukungan
Keyboard Shortcut. Windows 2.0 sendiri di luncurkan pada tanggal 9 Desember
1987. Lalu, rilis selanjutnya yaitu Windows 2.1 sampai Windows 2.03, menambah
fitur yaitu Protected Mode dan penggunaan memory yang lebih besar pada prosesor
Intel 386.
Windows
3.0
Windows
3.0 dirilis pada tanggal 22 Mei 1990. Windows 3.0 memiliki kemampuan dukungan
kartu grafis SVGA atau XGA dan juga icon. Microsoft menyediakan SDK (Software
Development Kit) sehingga para developer piranti lunak dapat mengembangkan
aplikasi agar mampu berjalan di Windows 3.0 ini. Sistem ini mengenalkan Virtual
Device Driver (VXD) yang berguna untuk meminimalisasi ketergantungan setiap
driver pada perangkat keras tertentu. Sistem ini berevolusi menjadi Windows 3.1
yang mengenalkan fitur Multimedia dan True Type Font. Sistem ini memudahkan
End-User karena adanya fitur Drag and Drop. Windows versi 3.0 ini berkembang
menjadi Windows 3.11 yang mendukung aplikasi NetWorking.
Windows
95
Windows
95 yang memiliki nama kode Chicago dalam masa pengembangan dirilis tanggal 24
Agustus 1995. Windows 95 sudah terintegrasi dengan 32-bit TCP/IP (Transmission
Control Protocol/Internet Protocol) dan sudah mendukung jaringan Internet,
dial-up networking, dan dukungan Plug and Play, dimana kita bisa menginstall
Device dengan hanya mencolok kabel hardwarenya. Versi 32 bit dari Windows 95
terdapat peningkatan kapabilitas multiedia, fitur yang lebih kaya untuk mobile
computing, dan Networking yang sudah diintegrasikan.
Windows
98
Pada
25 Juni 1998, Microsoft merilis sebuah sistem operasi Windows baru, yang
dikenal sebagai Windows 98. Windows 98 dianggap sebagai revisi minor terhadap
Windows 95, tapi secara umum dilihat jauh lebih stabil dan dapat diandalkan
dibandingkan dengan pendahulunya, Windows 95. Windows 98 mencakup banyak driver
perangkat keras baru dan dukungan sistem berkas FAT32 yang lebih baik yang
mengizinkan partisi untuk memiliki kapasitas lebih besar dari 2 gigabyte,
sebuah batasan yang terdapat di dalam Windows 95.
Dukungan
USB di dalam Windows 98 pun juga jauh lebih baik dibandingkan dengan
pendahulunya. Dengan kehadiran Windows 98 mengundang banyak kontriversi saat
Microsoft memasukkan penjelajah web Microsoft Internet Explorer ke dalam sistem
operasi dan tidak dapat dicabut, sehingga menjadikan Windows Explorer dan GUI
Windows mampu menampilkan direktori seolah-olah halaman web.
Windows
2000
Windows
2000 termasuk kedalam keluarga Windows NT. Dirilis pada 17 February 2000,
Windows 2000 ini khusus dibuat untuk kalangan bisnis. Ada versu Professional,
Server, Advanced Server dan Datacenter Server. Untuk pengguna rumahan, Windows
merilis Windows ME beberapa bulan kemudian. Fitur-fitur baru yang diadopsi dari
Windows 98 juga ditanamkan di dalamnya, seperti Device Manager yang telah
ditingkatkan (dengan menggunakan Microsoft Management Console), Windows Media
Player, dan DirectX 6.1 (yang memungkinkan sistem operasi berbasis kernel
Windows NT untuk menjalankan game).
Windows
ME (Millennium Edition)
\
Sesuai
dengan namanya, Windows ME ini dirilis pada 14 September tahun 2000 yang sering
disebut sebagai tahun milenium. Dibandingkan dengan Windows 98, Windows ME
memiliki boot time yang jauh lebih cepat. Di Windows inilah pertama kali ada
fitur System Restore untuk merestore PC ke titik tertentu jika mengalami
permasalahan. Namun demikian, banyak yang menganggap bahwa Windows ME ini
adalah produk gagal yang memiliki banyak masalah. Keberadaan Windows ME ini pun
segera digantikan oleh Windows NT Family lainnya ( XP, Vista, 7, dan Windows
8).
Windows
XP
Pada
tahun 2001, Microsoft memperkenalkan Windows XP (yang memiliki nama kode
“Whistler” selama pengembangan. Akhirnya, setelah merilis beberapa versi
Windows berbasis Windows 9x dan NT, Microsoft berhasil menyatukan kedua jajaran
produk tersebut. Windows XP menggunakan kernel Windows NT 5.1, sehingga
menjadikan kernel Windows NT yang terkenal dengan kestabilannya memasuki pasar
konsumen rumahan, untuk menggantikan produk Windows 9x yang berbasis 16/32-bit
yang sudah menua. Windows XP merupakan versi sistem operasi Windows yang paling
lama (paling tidak hingga saat ini), karena memang berkisar dari tahun 2001
hingga tahun 2007, saat Windows Vista dirilis ke konsumen. Jajaran sistem
operasi Windows XP akhirnya diteruskan oleh Windows Vista pada 30 Januari 2007.
Windows
Vista
Tanggal
30 November 2006, Microsoft meluncurkan versi baru Windows untuk pengguna
rumahan dan kalangan bisnis pada tanggal 30 Januari 2007 dengan nama Windows
Vista. Fitur-fitur pada Windows Vista perubahannya boleh dikatakan radikal,
terutama pada bagian user-interface. Kemampuan sekuritas juga ditambahkan oleh
Microsoft, sehingga Microsoft megklaim versi terbarunya ini lebih stabil,aman,
dan memanjakan pengguna computer ( walaupun menurut banyak orang hal-hal
tersebut sudah ada pada Windows XP).
Windows
7
Rilis
selanjutnya setelah Windows Vista adalah Windows 7, yang sebelumnya dikenal
dengan sebutan Blackcomb dan Vienna. Saat pertama kali dirilis, Windows ini
memiliki kernel NT versi 6.1 build 7600, yaitu perbaikan dari Windows Vista
dimana saat rilis pertama memiliki kernel NT 6.0 build 6000. Windows 7 yang
dirilis pada tanggal 22 Oktober 2009 ini memiliki keamanan dan fitur yang baru,
diantaranya adalah: Jump List, Taskbar yang membuka program dengan tampilan
kecil, Windows Media Player 12, Internet Explorer 8, dan lain-lain. Beberapa
fitur yang unik adalah Sidebar yang berganti nama menjadi Gadget dan bebas
ditaruh kemana-mana pada desktop (tidak seperti Sidebar yang hanya bisa
diletakkan di tempat tertentu). Fitur itu membuat Windows 7
menjadi menarik.
Windows
8
Windows
8 adalah versi selanjutnya dari Microsoft Windows, serangkaian sistem operasi
yang diproduksi oleh Microsoft untuk digunakan pada komputer pribadi, termasuk
komputer rumah dan bisnis, laptop, netbook, tablet PC, server, dan PC pusat
media. Salah satu metode untuk mencapai hal tersebut adalah dengan mengurangi
beban pemakaian RAM di dalam Operating System. Penghematan penggunaan RAM di Windows 8
dipastikan dapat secara signifikan memperpanjang penggunaan PC yang memakai
baterai (laptop ataupun tablet PC) karena RAM merupakan salah satu komponen di
komputer yang paling banyak memakai arus listrik.
Windows
10
Windows
sengaja tidak mengeluarkan versi windows 9 dikarenakan para users akan
menganggap windows 9 yang dipakai adalah windows 95 atau windows 98 karena
berawalan 9, jika itu terus dipakai akan berbahaya. Maka dengan itu Windows
langsung memproduksi windows 10 untuk menggantikan windows 9 yang tidak boleh
diproduksi. Windows ini adalah versi terbaru dari semua software windows dengan
segala kecanggihannya membuat satu dari sekian software Operating System ini
banyak digandrungi oleh masyarakat, simpel, menarik, dan canggih.
Dengan
sistem operasi Windows maka semua pekerjaan jauh lebih mudah dijalankan, OS
pada komputer atau laptop sangat mendukung perkembangan bisnis dan juga
perekonomian saat ini. Hampir semua perusahaan menggunakan sistem operasi
Windows untuk memudahkan pengolahan data.
SEJARAH MAC
Tentu
anda sudah akrab dengan sistem operasi yang satu ini. Sistem
operasi yang dikenal sebagai salah satu OS yang cantik, elegan, dan tentunya
mahal adalah salah satu OS besar, bersaing dengan Windows dan Linux.
Apa
lagi yang dimaksud kalau bukan Macintosh atau yang biasa disebut Mac OS? OS
besutan Apple ini
mendapat tempat tersendiri di penggemar setianya. Nah, mungkin di antara anda
penasaran dengan sepenggal sejarah dari perkembangan Mac OS
itu sendiri? Di bawah ini adalah sekilas perkembangan Mac OS:
24
Januari 1984
Mac OS
pertama dirilis, dengan nama System 1. Apple membuat OS ini sebagai
satu-satunya OS di masa itu sepenuhnya GUI. Sejak saat itu,
GUI menjadi pionir akan perkembangan OS lain.
Januari
1986
System
3 dirilis, dan di OS ini, file system ala hirarki (seperti di Mac OS dan Linux
saat ini) diperkenalkan.
13
Mei 1991
System
7 dirilis. System 7 ini adalah salah satu OS dari Apple yang
memiliki masa pakai cukup lama, dari 1991 sampai 1997.
Januari
1997
Mac OS
7.6 dirilis. OS ini adalah Mac pertama yang menggunakan nama Mac di depannya
setelah sebelumnya hanya “System” dan angka rilis.
22
Juli 1997
Mac OS
8 dirilis, cukup singkat antara versi 7.6 dan 8 ini. Di versi ini juga sebagai
penanda akan kembalinya Steve
Jobs di Apple setelah sebelumnya dia dipecat. Mac OS 8 terjual sebanyak 3
juta kopi dalam enam bulan saja.
23
Oktober 1999
Mac OS
9 dirilis. Mac ini dipandang oleh Apple sebagai OS transisi dari versi 8 ke
versi OS X.
24
Maret 2000
Versi
terpopuler Mac diluncurkan. Mac kali ini bernama Mac OS X. Mac
versi ini membawa perubahan desain besar, utamanya adalah apa yang dikenal
dengan Aqua, tampilan khas Mac yang membuat Mac terlihat semakin elegan dan
modern. Versi ini juga debut dari aplikasi terpopuler Mac, yaitu Dock. Kode
nama Mac OS X ini adalah Cheetah.
23
Agustus 2002.
Mac OS
X 10.2 dirilis. Kode nama kali ini adalah Jaguar.
29
April 2005
Mac OS
X 10.4 atau dengan kode nama Tiger dirilis. Tiger adalah versi
Mac yang sangat ditunggu kedatangannya dan populer. Buktinya adalah terjualnya
sebanyak 2 juta kopi dalam jangka enam minggu saja. Tiger juga menjadi Mac
pertama dengan menggunakan Intel setelah sebelumnya
menggunakan PowerPC.
26
Oktober 2007
Mac OS
X 10.5 atau versi Leopard dirilis. Selain itu ada beberapa
perubahan di Leopard ini, yaitu Cover Flow di Finder, dan fitur yang menjadi jualan
utama, yaitu Time Machine.
20
Juni 2011
Mac OS
X 10.7 dirilis. Kode nama untuk Mac ini adalah Lion. Selain
itu ada integrasi yang lebih baik antara iOS dan
Mac. Selain itu, Lion menjadi Mac pertama yang bisa diunduh di App Store
seharga $29. Fitur yang ada di Lion ada sekitar 250 fitur baru dan diperbarui.
Pada
tahun 1969, Ken Thompson dan Dennis Ritchie (juga adalah developer bahasa C),
para peneliti di AT&T Bell Laboratorium Amerika, membuat sistem operasi
UNIX, cikal bakal dari Linux.
UNIX mendapatkan perhatian besar karena merupakan sistem operasi pertama yang
dibuat bukan oleh hardware maker. Selain itu juga karena seluruh source
code-nya dibuat dengan bahasa C, sehingga mempermudah pemindahannya ke berbagai
platform.
Dalam
waktu singkat UNIX berkembang dalam dua jalur : UNIX yang dikembangkan oleh
Universitas Berkeley dan yang dikembangkan oleh AT&T. Setelah itu mulai
banyak perusahaan yang melibatkan diri, dan terjadilah persaingan yang
melibatkan banyak perusahaan untuk memegang kontrol dalam bidang sistem
operasi. Persaingan ini menyebabkan perlu adanya standarisasi. Dari sini
lahirlah proyek POSIX yang dimotori oleh IEEE (The Institute of Electrical and
Electronics Engineers) yang bertujuan untuk menetapkan spesifikasi standar
UNIX. Sejak saat itu, muncul berbagai macam jenis UNIX.
Salah
satu diantaranya adalah MINIX yang dibuat oleh A. S. Tanenbaum untuk tujuan
pendidikan. Source code MINIX inilah yang oleh Linus Torvalds, seorang
mahasiswa Universitas Helsinki pada waktu itu, kemudian dijadikan sebagai
referensi untuk membuat sistem operasi baru yang gratis dan yang source codenya
bisa diakses oleh umum. Sistem operasi ini kemudian diberi nama Linux.
Dalam membangun Linux,
Linus menggunakan tool-tool dari Free Foundation Software yang berlisensi GNU.
Kemudian untuk menjadikan Linux
sebuah sistem operasi yang utuh, dia memasukkan program-program yang juga
berlisensi GNU.
Berawal
dari sistem operasi Unix dikembangkan dan diimplementasikan pada tahun 1960-an
dan pertama kali dirilis pada 1970. Faktor ketersediaannya dan
kompatibilitasnya yang tinggi menyebabkannya dapat digunakan, disalin dan
dimodifikasi secara luas oleh institusi-institusi akademis dan pada pebisnis.
Linux
adalah suatu sistem operasi yang bersifat multi user dan multitasking, yang
dapat berjalan di berbagai platform, termasuk prosesor INTEL 386 dan yang lebih
tinggi. Sistem operasi ini mengimplementasikan standard POSIX. Linux
dapat berinteroperasi secara baik dengan sistem operasi yang lain, termasuk
Apple, Microsoft dan Novell.
Nama Linux sendiri diturunkan dari pencipta awalnya, LINUS TORVALDS, di Universitas Helsinki, Finlandia yang sebetulnya mengacu pada kernel dari suatu sistem operasi. Linux dulunya adalah proyek hobi yang dikerjakan oleh Linus Torvalds yang memperoleh inspirasi dariMinix.
Minix adalah sistem UNIX kecil yang dikembangkan oleh Andy Tanenbaum pada tahun 1987.
Sekarang Linux adalah sistem UNIX yang lengkap, bisa digunakan untuk jaringan (networking), pengembangan software, dan bahkan untuk sehari-hari. Linux telah digunakan di berbagai domain, dari sistem benam sampai superkomputer, dan telah mempunyai posisi yang aman dalam instalasi server web dengan aplikasi LAMP-nya yang populer. Linux sekarang merupakan alternatif OS yang jauh lebih murah jika dibandingkan dengan OS komersial, dengan kemampuan Linux yang setara bahkan lebih Lingkungan sistem operasi ini termasuk :
Nama Linux sendiri diturunkan dari pencipta awalnya, LINUS TORVALDS, di Universitas Helsinki, Finlandia yang sebetulnya mengacu pada kernel dari suatu sistem operasi. Linux dulunya adalah proyek hobi yang dikerjakan oleh Linus Torvalds yang memperoleh inspirasi dariMinix.
Minix adalah sistem UNIX kecil yang dikembangkan oleh Andy Tanenbaum pada tahun 1987.
Sekarang Linux adalah sistem UNIX yang lengkap, bisa digunakan untuk jaringan (networking), pengembangan software, dan bahkan untuk sehari-hari. Linux telah digunakan di berbagai domain, dari sistem benam sampai superkomputer, dan telah mempunyai posisi yang aman dalam instalasi server web dengan aplikasi LAMP-nya yang populer. Linux sekarang merupakan alternatif OS yang jauh lebih murah jika dibandingkan dengan OS komersial, dengan kemampuan Linux yang setara bahkan lebih Lingkungan sistem operasi ini termasuk :
- Ratusan program termasuk, kompiler, interpreter, editor dan utilitas
- Perangkat bantu yang mendukung konektifitas, Ethernet, SLIP dan PPP, dan interoperabilitas.
- Produk perangkat lunak yang reliabel, termasuk versi pengembangan terakhir.
- Kelompok pengembang yang tersebar di seluruh dunia yang telah bekerja dan menjadikan
Linux
portabel ke suatu platform baru, begitu juga mendukung komunitas pengguna yang
beragam kebutuhan dan lokasinya dan juga bertindak sebagai team pengembang
sendiri.
Sejarah Linux berkaitan dengan GNU. Proyek GNU yang mulai pada 1984 memiliki tujuan untuk membuat sebuah sistem operasi yang kompatibel dengan Unix dan lengkap dan secara total terdiri atas perangkat lunak bebas. Tahun 1985, Richard Stallman mendirikan Yayasan Perangkat Lunak Bebas dan mengembangkan Lisensi Publik Umum GNU (GNU General Public License atau GNU GPL). Kebanyakan program yang dibutuhkan oleh sebuah sistem operasi (seperti pustaka, kompiler, penyunting teks, shell Unix dan sistem jendela) diselesaikan pada awal tahun 1990-an, walaupun elemen-elemen tingkat rendah seperti device driver
Sejarah Linux berkaitan dengan GNU. Proyek GNU yang mulai pada 1984 memiliki tujuan untuk membuat sebuah sistem operasi yang kompatibel dengan Unix dan lengkap dan secara total terdiri atas perangkat lunak bebas. Tahun 1985, Richard Stallman mendirikan Yayasan Perangkat Lunak Bebas dan mengembangkan Lisensi Publik Umum GNU (GNU General Public License atau GNU GPL). Kebanyakan program yang dibutuhkan oleh sebuah sistem operasi (seperti pustaka, kompiler, penyunting teks, shell Unix dan sistem jendela) diselesaikan pada awal tahun 1990-an, walaupun elemen-elemen tingkat rendah seperti device driver
Linux
tidak memiliki suatu logo yang terlihat menarik, hanyalah sebuah burung Penguin
yang memperlihatkan sikap santai ketika berjalan. Logo ini mempunyai asal mula
yang unik, awalnya tidak ada suatu logo yang menggambarkan trademark dari Linux
sampai ketika Linus ( Sang Penemu ) berlibur ke daerah selatan dan bertemu
dengan seekor linux
kecil dan pendek yang secara tidak sengaja menggigit jarinya. Hal ini
membuatnya demam selama berhari-hari. Kejadian ini kemudian menginspirasi
dirinya untuk memakai penguin sebagai logonya
TUX, nama seekor pinguin yang menjadi logo maskot dari linux. TUX hasil karya seniman Larry Ewing pada waktu developer merasakan Linux harus mempunyai logo trademark ( 1996 ), dan atas usulan James Hughes dipilihlah nama TUX yang berarti Torvalds UniX. Lengkap sudah logo dari Linux, berupa penguin dengan nama TUX. Trademark ini segera didaftarkan untuk menghindari adanya pemalsuan. Linux terdaftar sebagai Program sistem operasi ( OS ).
TUX, nama seekor pinguin yang menjadi logo maskot dari linux. TUX hasil karya seniman Larry Ewing pada waktu developer merasakan Linux harus mempunyai logo trademark ( 1996 ), dan atas usulan James Hughes dipilihlah nama TUX yang berarti Torvalds UniX. Lengkap sudah logo dari Linux, berupa penguin dengan nama TUX. Trademark ini segera didaftarkan untuk menghindari adanya pemalsuan. Linux terdaftar sebagai Program sistem operasi ( OS ).
SUMBER
: https://www.linux.or.id/sejarah-dan-perkembangan-linux.html
Sejarah Android
Sejarah Android. Android merupakan
sistem operasi yang berbasis Linux dan dirancang untuk perangkat seluler layar
sentuh seperti smartphone serta komputer tablet. Android pada awalnya
dikembangkan oleh perusahaan bernama Android, Inc., dengan dukungan finansial
yang berasal dari Google, yang kemudian Google pun membelinya pada tahun 2005.
Sistem operasi android tersebut secara resmi dirilis pada tahun 2007, bersamaan
dengan didirikannya sebuah perusahaan Open Handset Alliance, konsorsium dari
beberapa perusahaan-perusahaan perangkat keras, perangkat lunak, serta
telekomunikasi yang memiliki tujuan untuk memajukan standar terbuka dari
perangkat seluler. Ponsel yang berbasis sistem operasi Android pertama dijual pada
bulan Oktober 2008.
Sejarah android pada mulanya berasal dari perusahaan bernama Android, Inc. didirikan tempatnya di Palo Alto, California, pada Oktober tahun 2003 oleh Andy Rubin (pendiri Danger), Rich Miner seorang pendiri Wildfire Communications, Inc., Nick Sears seorang mantan VP T-Mobile, dan Chris White seorang kepala desain dan pengembangan antarmuka WebTV untuk mengembangkan sebuah "perangkat seluler pintar yang lebih sadar tentang lokasi dan preferensi penggunanya".
Sejarah android pada mulanya berasal dari perusahaan bernama Android, Inc. didirikan tempatnya di Palo Alto, California, pada Oktober tahun 2003 oleh Andy Rubin (pendiri Danger), Rich Miner seorang pendiri Wildfire Communications, Inc., Nick Sears seorang mantan VP T-Mobile, dan Chris White seorang kepala desain dan pengembangan antarmuka WebTV untuk mengembangkan sebuah "perangkat seluler pintar yang lebih sadar tentang lokasi dan preferensi penggunanya".
Tujuan awal dari perkembangan tersebut pada mulanya diperuntukkan bagi kamera
digital, namun disadari bahwa pasar dari kamera digital tidak besar potensinya,
dan pengembangan Android lalu dialihkan pada pasar telepon pintar atau
smartphone untuk menyaingi Symbian serta Windows Mobile (iPhone Apple pada saat
itu belum dirilis). Meskipun para pengembang Android tersebut merupakan
pakar-pakar teknologi yang berpengalaman, Android Inc. dijalankan secara
diam-diam dan hanya diungkapkan bahwa para pengembang tersebut sedang berusaha
menciptakan sebuah perangkat lunak yang dapat diperuntukkan untuk telepon
seluler. Masih pada tahun yang sama, Andy Rubin kehabisan uang. Steve Perlman
adalah seorang teman dekat Andy Rubin dan meminjaminya $10.000 tunai serta
menolak tawaran saham di perusahaan.
Google mengakuisisi perusahaan Android Inc. pada tanggal 17 Agustus 2005 dan menjadikannya sebagai anak perusahaan yang dimiliki oleh Google. Pendiri Android Inc. yaitu Rubin, Miner, serta White tetap bekerja pada perusahaan tersebut setelah diakuisisi oleh Google. Di Google, tim yang dipimpin oleh Andy Rubin mulai untuk mengembangkan sebuah platform perangkat seluler dengan menggunakan kernel Linux.
Sejak tahun 2008, Android mulai secara bertahap melakukan sejumlah pembaruan atau update untuk meningkatkan kinerja dari sistem operasi tersebut dengan menambahkan fitur baru, memperbaiki bug pada versi android yang sebelumnya. Setiap versi yang dirilis dinamakan secara alfabetis dengan berdasarkan nama sebuah makanan pencuci mulut, seperti cupcake, donut, dan sebagainya. Berikut nama-nama versi android
Google mengakuisisi perusahaan Android Inc. pada tanggal 17 Agustus 2005 dan menjadikannya sebagai anak perusahaan yang dimiliki oleh Google. Pendiri Android Inc. yaitu Rubin, Miner, serta White tetap bekerja pada perusahaan tersebut setelah diakuisisi oleh Google. Di Google, tim yang dipimpin oleh Andy Rubin mulai untuk mengembangkan sebuah platform perangkat seluler dengan menggunakan kernel Linux.
Sejak tahun 2008, Android mulai secara bertahap melakukan sejumlah pembaruan atau update untuk meningkatkan kinerja dari sistem operasi tersebut dengan menambahkan fitur baru, memperbaiki bug pada versi android yang sebelumnya. Setiap versi yang dirilis dinamakan secara alfabetis dengan berdasarkan nama sebuah makanan pencuci mulut, seperti cupcake, donut, dan sebagainya. Berikut nama-nama versi android
Read more: http://woocara.blogspot.com/2015/02/sejarah-android-dan-nama-nama-versi-android.html#ixzz5Uro8GZcu